Fungsi Paku Marka Jalan

Fungsi Paku Marka Jalan Bagi Pengguna Jalan

Fungsi Paku Marka Jalan Bagi Pengguna Jalan – Fungsi paku marka jalan adalah sebagai alat yang bisa mengendalikan lalu lintas di jalan raya terutama untuk meningkatkan kelancaran dan keamanan di jalan. Paku marka beserta rambu lalu lintas fungsinya adalah untuk menyampaikan suatu informasi yang bisa berarti perintah,petunjuk, atau bahkan peringatan untuk para pengguna jalan.

Mengenal Paku Marka Jalan

Marka jalan memiliki banyak jenisnya salah satunya adalah paku marka jalan. Jadi sebelum mengetahui seperti apa fungsi paku marka jalan, sebaiknya Anda ketahui dulu apa itu marka jalan.

Jadi, marka jalan merupakan sebuah tanda yang dapat berupa garis, anak panah, gambar, lambang yang akan ditempatkan ke sebuah permukaan jalan.

Posisi ataupun garis dari marka jalan memiliki bentuk yang beragam mulai dari membujur, serong dan melintang. Sebelum marka jalan diletakkan, maka syarat dari peletakkan marka jalan harus dipenuhi terlebih dahulu.

Marka jalan harus dibuat mencolok supaya lebih mudah dilihat oleh orang-orang. Jika marka jalan tidak bisa dilihat, bagaimana fungsi dari marka jalan tersebut akan efektif? Jadi pembuatannya harus kontras dengan permukaan yang ada di jalanan tersebut.

Selain mencolok, marka jalan juga harus dibuat dengan bentuk yang simpel atau sederhana supaya lebih mudah dipahami. Jadi marka jalan harus mudah dipahami para pengemudi jalan.

Marka jalan juga harus terpercaya supaya pesan yang disampaikan dari marka jalan tersebut akan dipercaya oleh para pengemudi atau pengendara sepeda motor yang berlalu lalang di jalanan tersebut. Tapi jika tidak, tentu saja mereka tidak akan menghiraukan adanya peringatan atau tanda yang ada di jalanan tersebut.

Marka jalan memang bermanfaat bagi para pengguna jalan. Hanya saja, alat ini juga memiliki kelemahan yakni:

  • Harus memerlukan pemeliharaan secara rutin dan tinggi misalnya saja dilakukan pengecatan ulang secara bertahap.
  • Ketika hujan terutama di malam hari biasanya tidak begitu efektif.
  • Jarak pandang dari marka jalan sangat terbatas karena bisa tertutup atau terhalang oleh kendaraan yang berlalu lalang.
  • Dan tidak bisa diaplikasikan untuk jalanan yang tidak diaspal atau tidak diperkeras.

Agar fungsi paku marka jalan tetap baik, tentu saja pembuatannya juga kudu dilakukan oleh orang-orang yang berkualitas. Kamu tidak perlu pusing karena tim kami akan membantu kamu untuk membuat marka jalan yang fungsional. Hubungi kami di nomorĀ 0813-1092-9115 jika ingin info lebih lanjut atau KlikĀ https://www.fabrikasibaja.com/

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *